INFO Selamat datang di Info Rumput Hijau !

Cedera, Henderson Butuh Waktu 2 Bulan Untuk Pulihkan Diri




Seperti yang dilansir Info Rumput Hijau, terkait kondisi yang dimiliki oleh sang kapten, Jordan Henderson, tampaknya Liverpool mendapaktan kabar buruk karena pesepakbola kelahiran Inggris ini mesti absen di atas lapangan untuk beberapa waktu. Dari informasi yang kami terima, Henderson harus masuk ke ruang perawatan untuk memulihkan cedera yang baru saja membekapnya selama dua bulan lamanya.

Mendapatkan cedera tumit kaki yang terbilang cukup parah, pesepakbola berusia 25 tahun itu sampai-sampai mesti di terbangkan sampai ke New Jersey, Amerika Serikat agar mendapatkan perawatan yang lebih serius dari pihak medis supaya kondisinya bisa secepat mungkin kembali membaik 100 persen. Alhasil, atas cedera tersebut 'The Reds' mesti bermain di rumput hijau tanpa ada peranan seorang Henderson dan itu semua berlangsung setidaknhya telah empat laga terakhir yang mereka lakoni.

Henderson sendiri sempat mengaku jika dirinya sempat mulai fit kembali dan bahkan dirinya telah mulai bisa mengikuti latihan bersama rekan setimnya. Meski demikian, ketika melakukan latihan di Melwood pada tanggal 18 September, Jumat 2015 kemarin, pria yang beroperasi sebagai eorang gelandang ini menerima masalah yang lainnya, dimana tulang kaki kanan yang dia miliki patah, berita ini dikutip dari Info Rumput Hijau.

Hal inilah yang kemudian memunculkan berita terbaru terkait kondisi Henderson belakangan ini, dimana kabarnya dia harus kembali masuk ke ruang medis untuk menerima perawatan lebih lanjut. Dari info yang kami terima, Henderson disebut akan naik ke meja operasi minor pada tanggal 21 September, hari Senin nanti. Untuk bisa kembali berlari di atas lapangan, mantan pemain Sunderland ini dikatakan mesti menghabiskan waktu sekitar delapan minggu lamanya. Walau begitu, hingga kini masih belum ada penjelasan resmi yang diberikan oleh pihak klub, namun Henderson sendiri telah mengkonfirmasikan kondisinya melalui akun Twitter pribadi miliknya.

"Saya merasa cukup frustasi dengan cedera baru yang saya terima ini, namun saya akan tetap berjuang dan berusaha sebaik mungkin supaya dapat secepatnya turun kembali ke atas lapangan dan membantu Liverpool meraih hasil-hasil positif agar bisa menuntaskan musim ini dengan menempati papan atas klasemen Liga Inggris," tulis Henderson melalui akun Twitternya, berita ini dikutip langsung dari Taruhan Domino Online.
Share:

0 komentar:

Posting Komentar